Pusat Pelatihan Teknologi Informasi dan Sumber Daya Manusia Terpercaya #

Tuesday, June 30, 2015

Pelatihan Akuntansi Berbasis Akrual

Pelatihan Akuntansi berbasis Akrual untuk SKPD
Dasar pelatihan akuntansi berbasis Akrual, merupakan salah satu prinsip akuntansi untuk menentukan saat pengakuan dan pelaporan suatu transaksi ekonomi dalam laporan keuangan. Terdapat dua basis akuntansi yang sering digunakan, yaitu basis kas (cash basis) dan basis akrual (accrual basis). Basis kas akan mencatat transaksi keuangan pada saat kas diterima atau dikeluarkan, sedangkan basis akrual mencatat transaksi pada saat terjadinya pendapatan atau belanja walaupun kas belum diterima atau dikeluarkan. Standar Akuntansi Pemerintahan (SAP) yang berlaku dewasa ini menggunakan basis kas menuju akrual (cash towards accrual).
Sesuai dengan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang keuangan negara dan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang perbendaharaan negara. Pemerintah Indonesia melakukan perubahan dalam bidang akuntansi yaitu dengan mewajibkan seluruh pemerintah pusat maupun pemerintah daerah untuk dapat menerapkan akuntansi berbasis akrual yang dimulai dari tahun 2008. Hal tersebut terdapat dalam Pasal 36 ayat (1) Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 yang berbunyi : “Ketentuan mengenai pengakuan dan pengukuran pendapatan dan belanja berbasis akrual sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 angka 13, 14, 15, dan 16 undang-undang ini dilaksanakan selambat-lambatnya dalam 5 (lima) tahun. Selama pengakuan dan pengukuran pendapatan dan belanja berbasis akrual belum dilaksanakan, digunakan pengakuan dan pengukuran berbasis kas”.

TUJUAN PELATIHAN AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL
  1. Meningkatkan pemahaman, pengetahuan dan kemampuan teknis penyusunan  laporan keuangan berbasis akrual sesuai Peraturan Pemerintah No. 71 Tahun 2010 bagi petugas yang membidangi akuntansi di unit kerja pemerintah daerah di Indonesia.
  2. Meningkatkan implementasi penyusunan laporan keuangan berbasis akrual sesuai Peraturan Pemerintah No. 71 Tahun 2010 di Pemerintah Kota / Kabupaten di Indonesia.

MANFAAT PELATIHAN AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL

Peserta diharapkan memiliki kemampuan teknis yang memenuhi standard untuk menyusun laporan keuangan berbasis akrual.


Alamat          : Jl.Perumnas No. 83 Seturan,Yogyakarta.55281

Biaya            : Rp 4.500.000,-

Fasilitas dan Perlengkapan Pelatihan yang kami sediakan adalah :
•     Kelas / Ruang AC
•     Perlengkapan kelas ( OHP/Infocus/TV )
•     Modul, Handout, Block Note
•     PC dan Perlengkapan Lab
•     T-Shirt & Souvenir
•     Sertifikat
•     Coffee break & Lunch
•     City tour/Rekreasi di seputar kota Yogyakarta
•     Penginapan / Hotel
•     Pemesanan Tiket pesawat, travel dan kereta api
•     Antar jemput dari dan ke bandara, stasiun kereta, atau terminal

Informasi lebih lanjut pada program ini,permintaan surat undangan dan permintaan materi pelatihan yang lain bisa segera hubungi :

CP PURWANA,  08175480761

Monday, June 29, 2015

Pelatihan - Training Pengembangan Sumber Daya Manusia Nasional

Pelatihan - Training Pengembangan sumber daya manusia Nasional
Pelatihan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Sangat dibutuhkan untuk sebuah perusahaan supaya bisa maksimal dengan pengetahuan, kemampuan, dan ketrampilan mereka sesuai dengan tuntutan pekerjaan yang mereka lakukan. Mengembangkan pengetahuan  SDM berarti meningkatkan kemampuan Sumber Daya Manusia tersebut.

Sementara itu, apa yang dimaksud dengan “Sumber Daya Manusia” adalah semua orang [baik pimpinan, staff, atasan, bawahan, pegawai tetap, pegawai tidak tetap, dan sebagainya] yang tergabung dalam organisasi yang dengan peran dan sumbangannya masing – masing mempengaruhi tercapainya tujuan – tujuan organisasi. SDM diberi arti tidak hanya terbatas pada siapapun yang bekerja didalam organisasi atau Perusahaan. Jadi yang dimaksud dengan PSDM adalah Proses merubah SDM yang dimiliki perusahaan,organisasi, dari suatu keadaan ke keadaan yang lain yang lebih baik.

Tujuan Pelatihan dan pengembangan SDM:
  1. Memutakhirkan keahlian seorang individu sejalan dengan perubahan teknologi. Melalui pelatihan SDM, pelatih (trainer) memastikan bahwa setiap individu dapat secara efektif menggunakan teknologi-teknologi baru.
  2. Mengurangi waktu belajar seorang individu baru untuk menjadi kompeten dalam pekerjaan.
  3. Membantu memecahkan persoalan operasional.
  4. Mengorientasikan setiap individu terhadap organisasi.
  5. Memberikan kemampuan yang lebih tinggi dalam melaksanakan tugas dalam bekerja.
  6. Meningkatkan tingkat professionalisme para karyawan.
Alamat          : Jl.Perumnas No. 83 Seturan,Yogyakarta.55281

Biaya            : Rp 4.500.000,-

Fasilitas dan Perlengkapan Pelatihan yang kami sediakan adalah :
•     Kelas / Ruang AC
•     Perlengkapan kelas ( OHP/Infocus/TV )
•     Modul, Handout, Block Note
•     PC dan Perlengkapan Lab
•     T-Shirt & Souvenir
•     Sertifikat
•     Coffee break & Lunch
•     City tour/Rekreasi di seputar kota Yogyakarta
•     Penginapan / Hotel
•     Pemesanan Tiket pesawat, travel dan kereta api
•     Antar jemput dari dan ke bandara, stasiun kereta, atau terminal

Informasi lebih lanjut pada program ini,permintaan surat undangan dan permintaan materi pelatihan yang lain bisa segera hubungi :

CP: PURWANA,ST   0813 - 2561 - 8396


Monday, June 22, 2015

Pelatihan- Training Pra PurnaBakti Nasional

Training-Pelatihan Pra purnabakti
Pra Purnabakti merupakan langkah positif di lingkungan para alumni pegawai yang sudah sekian lama bekerja untuk perusahaan ataupun lingkungan Pegawai Negeri, dengan usia yang lumayan  kita harus pintar menggunakan waktu,,,,Pensiun merupakan saat-saat yang paling tidak diinginkan kehadirannya oleh banyak orang yang bekerja sebagai pegawai, baik sebagai Pegawai Negeri maupun Pegawai Swasta. Sering terjadi orang yang pensiun bukannya bisa menikmati masa tua dengan hidup santai, sebaliknya, justru mengalami problem serius baik kejiwaan (psikis) maupun fisik. Gejala ketidaknyamanan tersebut dikenal dengan istilahPost-Power Syndrome. Untuk meminimalkan gejala tersebut, maka perusahaan atau instansi yang memiliki pandangan komprehensif terhadap kebutuhan karyawan berkenaan dengan persiapan masa purnabakti dapat membantu mereka dengan berbagai kebijakan dan strategi. Salah satu strategi yang paling efektif adalah dengan memberi bekal kepada mereka tentang berbagai ilmu pengetahuan yang bermanfaat secara praktis dalam kehidupan setelah tidak lagi bekerja. Selain itu juga sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas hidup mereka baik secara material maupun spiritual. Ilmu dan pengetahuan yang perlu dibekali berkaitan dengan persiapan mental dan kepribadian, manajemen stres, manajemen kesehatan, manajemen keuangan, manajemen minat dan bakat serta kewirausahaan.

Tujuan dan Manfaat Pelatihan:
Mempunyai sikap mental, emosional, kesehatan dan intelektual yang baik dalam masa pensiun.
Dapat melakukan mental switching dalam menghadapi masa pensiun.
Mampu menyusun rencana tindakan untuk mengembangkan karir kedua atau memulai bidang usaha.
Mempunyai keterampilan untuk menjadi pengusaha sesuai dengan keinginan dan kemampuan misal bidang agribisnis, industri kecil, jasa, dll.
Materi Pelatihan Pra Purnabakti (Pensiun):
  • Sikap mental memasuki Purnabakti
  • Mengenali siklus fisik dan psikis saat purna bakti
  • Membangun jiwa entrepreneurship.
  • Studi Kelayakan dan Perencanaan Usaha.
  • Pemilihan Bidang Usaha Potensial
  • Strategi Marketing
  • Membuat Business Plan
  • Membangun Kemitraan.
  • Etika Bisnis.
  • Kiat Sukses Berwirausaha.
  • Praktik : Kunjungan ke bebrapa tempat usaha (Sharing dengan para pelaku bisnis)
Alamat          :   Jl. Perumnas No. 83 Seturan, Yogyakarta. 55281
Biaya             :   Rp 4.500.000,-


Fasilitas dan Perlengkapan Pelatihan yang kami sediakan adalah :

     Kelas / Ruang AC
     Perlengkapan kelas ( OHP/Infocus/TV )
     Modul, Handout, Block Note
     PC dan Perlengkapan Lab
     T-Shirt & Souvenir
     Sertifikat
     Coffee break & Lunch
     City tour/Rekreasi di seputar kota Yogyakarta
     Penginapan / Hotel
     Pemesanan Tiket pesawat, travel dan kereta api
     Antar jemput dari dan ke bandara, stasiun kereta, atau terminal

Informasi lebih lanjut pada program ini,permintaan surat undangan dan permintaan materi pelatihan yang lain bisa segera hubungi :
CP : PURWANA  0813 - 2561 - 8396

Tuesday, June 16, 2015

Pelatihan Stock Opname 2015

Stock Opname 2015 untuk pemerintah daerah yang meningkatkan kecermatan dalam menginventarisir aset daerah khususnya aset tetap. Hal ini disebabkan banyak daerah yang mendapatkan opini BPK yang pengecualian-nya pada pos aset tetap. Pos lain yang harus mendapat perhatian ekstra oleh pemerintah daerah yaitu pos persediaan. Walaupun Persediaan nilainya di neraca tidaklah sebesar Aset Tetap namun sering menjadi pengecualian oleh BPK. Mencuplik dari LHP BPK di beberapa Pemerintah Daerah, permasalahan umum persediaan menjadi pengecualian adalah bahwa sistem pencatatan dan pelaporan persediaan belum memadai yang disebabkan antara lain:
Tidak ada pencatatan yang memadai atas persediaan pada tiap-tiap SKPD;

Penyaluran barang kepada pemakai tidak didukung dengan bukti permintaan barang dan tidak pernah dilakukan stock  opname secara rutin sebagai bentuk pengendalian.Strategi perbaikan untuk mengatasi permasalah Persedian seperti yang di ungkapkan oleh BPK,  yang dapat dilakukan oleh pemerintah daerah yaitu:

1. Penertiban dan penatausahaan persediaan

Penertiban ini dapat dilakukan dengan komitmen pemerintah daerah yang dituangkan dalam kebijakan akuntansi tentang persediaan yang mengatur prosedur pengadaan dan penggunaan persediaan di setiap SKPD. Setelah penertiban dapat dilakukan, langkah selanjutnya adalah melakukan penatausahaan persediaan yang baik, dengan cara sbb:

 Mencatat pada daftar/ buku persediaan yang disediakan secara teratur.
 Membuat kartu permintaan pemakaian barang sebagai bukti pengeluaran persediaan.
 Membuat kartu persediaan perjenis barang atau kartu stock sebagai kontrol

2. Stock opname persediaan

Pemeriksaan fisik atau stock opname persediaan adalah langkah selanjutnya yang wajib dilakukan oleh pemerintah daerah sebagai langkah pengendalian penatausahaan persediaan daerah.

Menurut teori, sistem pencatatan persediaan terbagi atas 2 yaitu sistem perpetual dan sistem periodik dimana pada sistem perpetual setiap transaksi persediaan telah tercatat pada saat terjadinya sedangkan pada sistem periodik, saldo akhir persediaan ditentukan dengan melakukan perhitungan fisik persediaan. Untuk penatausahaan persediaan yang baik, herus mewaspadai pergerakan barang yang tidak tercatat dan perlu dilakukan stock, yaitu:

Persediaan Kadaluwarsa
Persediaan Rusak dalam penyimpanan
Persediaan Hilang

Kejadian-kejadian tersebut tidak bisa diketahui hanya dengan melihat catatan atau kartu stock saja sehingga stock opname perlu dilakukan untuk menentukan nilai persediaan pada suatu periode secara akurat.
Menghadapi permasalahan itu kami, Technophoria Yogyakarta menyelenggarakan Bimtek sistem komputerisasi pencatatan barang dan penilaian persediaan yang dikenal dengan Sistem Informasi Manajemen Stock Opname (SIMASTOP). Menggunakan sistem informasi ini akan banyak pekerjaan yang dimudahkan dan disederhanakan. Data dapat disajikan dengan cepat dan akurat dalam waktu singkat sehingga mampu mendaptakan opini WTP (Wajar Tanpa Pengecualian) dari BPK pada setiap SKPD yang menggunakan aplikasi ini.

Alamat          :   Jl. Perumnas No. 83 Seturan, Yogyakarta. 55281
Biaya             :   Rp 4.500.000,-


Fasilitas dan Perlengkapan Pelatihan yang kami sediakan adalah :

     Kelas / Ruang AC
     Perlengkapan kelas ( OHP/Infocus/TV )
     Modul, Handout, Block Note
     PC dan Perlengkapan Lab
     T-Shirt & Souvenir
     Sertifikat
     Coffee break & Lunch
     City tour/Rekreasi di seputar kota Yogyakarta
     Penginapan / Hotel
     Pemesanan Tiket pesawat, travel dan kereta api
     Antar jemput dari dan ke bandara, stasiun kereta, atau terminal


Informasi lebih lanjut pada program ini,permintaan surat undangan dan permintaan materi pelatihan yang lain bisa segera hubungi :
CP : PURWANA 08175480761












Friday, June 5, 2015

Pelatihan Sistem Informasi Geografis baru 2015


Pelatihan Sistem Informasi Geografis terbaru, Sistem Informasi Geografi (SIG) atau Geographic Information System (GIS) adalah suatu sistem informasi yang dirancang untuk bekerja dengan data yang bereferensi spasial atau berkoordinat geografi. GIS merupakan suatu alat yang dapat digunakan untuk memasukan, menyimpan, memperbaiki, memperbaharui, mengelola, meafmanipulasi, meng-integrasikan, menganalisa dan menampilkan data dalam suatu informasi berbasis geogris.







  • Contoh Aplikasi GIS
  • Bidang Telekomunikasi, digunakan untuk manajemen inventarisasi jaringan telekomunikasi, perencanaan jaringan tahun berikutnya, seperti halnya penentuan letak sentral, RK, DP yang optimal dan seterusnya sampai ke pelanggan, dll.
    Bidang Sumberdaya Alam, mencakup inventarisasi, manajemen, dan kesesuaian lahan untuk pertanian, perkebunan, perikanan, kehutanan, perencanaan tata guna lahan, analisa daerah rawan bencana alam, dsb.
    Bidang Lingkungan, mencakup perencanaan sungai, danau, laut, evaluasi pengendapan lumpur/sedimen, pemodelan pencemaran udara, limbah berbahaya dsb.
    Bidang Ekonomi, Bisnis, marketing, mencakup penentuan lokasi bisnis yang prospektif untuk bank, pasar swalayan, mesin ATM.
    Bidang Trasportasi dan Perhubungan, mencakup inventarisasi jaringan transportasi, analisa kesesuain dan penentuan rute-rute alternatif transportasi, manajemen pemeliharaan dan perencanaan perluasan jalan,dsb.
    Bidang Kesehatan, mencakup penyediaan data atribut dan spasial yang menggambarkan distribusi penderita suatu penyakit,pola penyebaran penyakit, distribusi unit kesehatan, dsb.
    Materi Pelatihan GIS:
    1.Pengenalan Materi dasar pada GIS
    • Pengertian Sistem Informasi Geografis
    • Pengenalan Data Spasial
    • Format Data Spasial
    • Pengenalan Peta
    • Proyeksi Peta
    • Management Data Spasial
    • Aplikasi GIS
    2.Pengenalan Global Mapper
    • Rektifikasi Data Raster pada Global Mapper
    • Mengolah Data SRTM di GLOBAL MAPPER
    • Pembuatan Kontur
    3.Pengenalan ArcMAP /ArcGIS
    • Pengenalan toolbar pada Arcmap
    • Menampilkan Data dalam bentuk Peta
    • Membuat dan merubah DATA SPATIAL (Pada ArcCATALOG & ArcMAP)
    • Digitasi on screen/Tracing (Trik-trik digitasi agar lebih mudah, cepat dan Benar)
    • Pengeditan Data Vektor (Clipping, Convert, Topology,dll)
    • Membuat, dan merubah Query Data (Mengolah Atribut)
    Mengoverlaykan data yang dibuat dengan Google Earth, Input Data excel atau data GPS Hingga dijadikan PETA,Layouting Peta sesuai Kaidah Kartografi, Modifikasi Layout Peta.

    Alamat          :   Jl. Perumnas No. 83 Seturan, Yogyakarta. 55281
    Biaya             :   Rp 4.500.000,-


    Fasilitas dan Perlengkapan Pelatihan yang kami sediakan adalah :
    •  Kelas / Ruang AC
    •  Perlengkapan kelas ( OHP/Infocus/TV )
    •  Modul, Handout, Block Note
    •  PC dan Perlengkapan Lab
    •  T-Shirt & Souvenir
    •  Sertifikat
    •  Coffee break & Lunch
    •  City tour/Rekreasi di seputar kota Yogyakarta
    •  Penginapan / Hotel
    •  Pemesanan Tiket pesawat, travel dan kereta api
    •  Antar jemput dari dan ke bandara, stasiun kereta, atau terminal

    Informasi lebih lanjut pada program ini,permintaan surat undangan dan permintaan materi pelatihan yang lain bisa segera hubungi : 


    CP : PURWANA   0813 - 2561 - 8396  

    Pelatihan Manajemen Aset Daerah Terbaru 2015

    Pelatihan Manajemen Aset
    Aset adalah barang atau benda yang terdiri dari benda tidak bergerak dan benda bergerak baik yang berwujud (tangible) dan tidak berwujud (intangible) yang tercakup dalam aktiva/kekayaan organisasi pemerintah maupun perusahaan. Pengelolaan Aset (kekayaan) merupakan hal yang sangat penting karena untuk memantau dan menghitung serta memanfaatkannya secara optimal. Pengelolaan aset harus dilakukan sesuai dengan siklusnya yang diawali dengan perencanaan s/d penghapusan dan dalam manajemen aset tersebut diperlukan adanya kegiatan penilaian agar nilai aset yang dimuat dalam neraca dapat disajikan dalam nilai sebenarnya. Dalam kaitan ini Manajemen Aset diartikan sebagai suatu kegiatan manajemen dalam mengelola penggunaan dana yang ditujukan dalam rangka meningkatkan control atau pengawasan terhadap aktiva tetap dan revaluasi aktiva tetap yang disesuaikan dengan nilai wajar yang berbasis pada nilai pasar.
    Tujuan dan Manfaat Pelatihan:
    Menjelaskan kepada peserta mengenai pentingnya pengelolaan aset (aktiva tetap) dilakukan secara profesional.
    Secara umum pelatihan ini diharapkan akan meningkatkan kemampuan pesertanya dalam mengelola aktiva tetap organisasi atau
    Membekali peserta dengan berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan perencanaan dan pengendalian aset, memahami struktur organisasi beserta tugas dan tanggung-jawab pengelola aset, teknik penilaian aset, penyusutan, dsb.
    perusahaan.

    Materi Pelatihan Manajemen Aset:
    Dasar-dasar Manajemen Aset: Pengertian Manajemen Aset, Pengertian Aktiva Tetap, Penggolongan Aktiva Tetap.
    Ruang lingkup Manajemen AsetStruktur Organisasi Pengelolaan Aset
    Analisis tugas dan tanggung jawab pengelola aset
    Menghitung dan menilai Aset
    Unsur Pengendalian Internal: Organisasi, Sistem Otorisasi, Prosedur Pencatatan, Praktek yang Sehat
    Dokumen dalam Transaksi Aktiva Tetap
    Jaringan Sub-Sistem dalam Manajemen Aset: pembelian, perolehan, Penghentian pemakaian, revaluasi, akuntansi depresiasi dll.

    Alamat          :   Jl. Perumnas No. 83 Seturan, Yogyakarta. 55281
    Biaya             :   Rp 4.500.000,-

    Fasilitas dan Perlengkapan Pelatihan yang kami sediakan adalah :
    •  Kelas / Ruang AC
    •  Perlengkapan kelas ( OHP/Infocus/TV )
    •  Modul, Handout, Block Note
    •  PC dan Perlengkapan Lab
    •  T-Shirt & Souvenir
    •  Sertifikat
    •  Coffee break & Lunch
    •  City tour/Rekreasi di seputar kota Yogyakarta
    •  Penginapan / Hotel
    •  Pemesanan Tiket pesawat, travel dan kereta api
    •  Antar jemput dari dan ke bandara, stasiun kereta, atau terminal
    Informasi lebih lanjut pada program ini,permintaan surat undangan dan permintaan materi pelatihan yang lain bisa segera hubungi :
    CP : PURWANA 0813 - 2561 - 8396
    PELATIHAN TERBARU DAN UPDATE